Pencarian Google

Senin, 02 Mei 2011

Kapal Terpanjang di Dunia

Nama : Knock Nevis
Jenis : Tenker
Panjang : 458,45 m
Berat : 236.710 GT










Knock Nevis, demikian nama kapal terpanjang di dunia yang mencapai 458,45 m. Kapal yang panjangnya melebihi tinggi Menara Kembar Petronas yang tingginya 452 m, termasuk dalam jenis kapal tenker. Dengan berat mencapai 236.710 GT adalah hasil produk perusahaan Sumimoto Heavy Industries. Kapal ini sering mengangkut benda-benda berat dan melewati berbagai samudera.

Sudut Foto :
 





Sumber : archive.kaskus.us

Tidak ada komentar:

Posting Komentar